Saturday, October 4, 2014

Laporan Observasi Minuman : Teh



LAPORAN HASIL OBSERVASI
“MENGELOMPOKKAN JENIS MINUMAN”


MINUMAN TEH
http://www.sosro.com/assets/uploads/files/teh-oolong.jpg
Klasifikasi Minuman:
· Kriteria Kemasan             : Relatif
· Kriteria kandungan soda: Tidak bersoda
· Kriteria penyajian           : Dingin/Hangat
· Kriteria Khasiat               : Berkhasiat obat
· Kriteria Harga                  : Relatif Terjangkau






Tahukah kalian salah satu Minuman paling terkenal di  dunia ? minuman itu adalah teh,Teh Merupakan tanaman yang dimanfaatkan daunnya untuk diseduh sebagai minuman.tanaman ini hidup di daerah pegunungan
Biasanya teh disajikan langsung di gelas,namun ada yang menjadikan teh berkemasan sachet,Menjadikan teh berupa bubuk (bahan setengah jadi) dan dimasukkan ke sachet yang kedap udara agar tahan lama
Teh Merupakan salah satu minuman favorit di dunia,setelah air putih dan kopi.pada umumnya masyarakat mengkonsumsi teh dalam keadaan hangat di cuaca dingin dan dalam keadaan dingin di cuaca yang panas.Karena bisa disajikan dalam keadaan dingin ataupun hangat.masyarakat banyak mengkonsumsi teh sebagai minumannya,bahkan di salah satu negara eropa,yakni inggris.hampir semua warganya gemar mengkonsumsi teh
Teh juga minuman yang cukup familiar di masyarakat,selain cara pembuatannya yang mudah dan bisa disajikan dalam keadaan yang berbeda,Teh juga memiliki banyak khasiat.Orang orang di cina biasa mengkonsumsi teh sebagai obat.teh mengandung banyak antioksidan, Manfaat dan Fungsi Antioksidan merupakan zat yang dibutuhkan oleh tubuh yang secara umum dapat menghambat oksidasi lemak. pada zaman dahulu juga dicampur bahan lain sehingga menjadi ramuan tertentu
Teh Adalah minuman yang relatif terjangkau,sekarang siapapun dapat membelinya dalam berbagai macam produk dengan harga yang murah.itu dikarenakan banyaknya petani teh dipenjuru dunia.mengingat banyak orang yang menyukai teh maka semakin anyak orang yang menanam teh

RIFQI NUR A
X MIA 3/30

No comments:

Post a Comment